Monitoring Dan Evaluasi Kegiatan
09 Desember 2019 Kegiatan Admin

Tim Pengelola Kegiatan Bidang Perkim Disperkimtan Melakukan Monitoring Dan Evaluasi Pembangunan Kantor RW 12 Perumahan Kemang Pratama, Kel. Bojong Menteng Kec. Rawalumbu. Progres Pekerjaan Sudah Mencapai 78%.